close menu

Masuk


Tutup x

Penjabat Gubernur NTT: Kita Jalin Komunikasi Sebagai Mitra Kerja

Penjabat
Penjabat Gubernur Saat Melakukan Audiens Bersama Pimpinan dan Anggota DPRD Provinsi NTT, pada Rabu 13 September 2023. (Foto: Tim/FAJARNTT.COM)

Penulis: | Editor: Ana Halima

KUPANG, FAJARNTT.COM – Penjabat Gubernur NTT Ayodhia G. L. Kalake, SH, MDC. mengharapkan adanya jalinan komunikasi yang baik antar lembaga lembaga dan instansi untuk memperkuat konsolidasi dalam pembangunan.

Demikian penyampaian beliau pada saat melakukan audiens bersama Pimpinan dan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi NTT di Kantor DPRD Provinsi NTT, pada Rabu 13 September 2023.

Audiensi ini juga merupakan pertemuan pertama secara khusus antara beliau bersama pimpinan dan anggota DPRD Provinsi NTT.

Edwin Saleh

“Mari kita jalin komunikasi yang baik sebagai mitra kerja antara kami sebagai lembaga eksekutif dan juga DPRD Provinsi NTT sebagai lembaga legislatif,” kata Pj Ayodhia.

“Pertemuan ini juga sebagai awal membangun komunikasi yang baik agar memperkuat hubungan kelembagaan dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawab melaksanakan pelayanan dan mewujudkan target pembangunan bagi masyarakat NTT sebagai amanat konstitusi,” jelasnya.

Iklan
Follow Berita FajarNTT.com di Google News

Dapatkan update breaking news dan berita pilihan kami dengan mengikuti FajarNTT.com WhatsApp Channel di ponsel kamu

CATATAN REDAKSI: apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi kepada redaksi kami EMAIL.
Sebagaimana diatur dalam Pasal (1) Ayat (11) Dan (12) Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers.

Konten

Komentar

You must be logged in to post a comment.

Terkini Lain

Konten